Dalam seminar ini sebagai pembicara adalah Bapak H. Charmeida, MA. (Ka. Biro Kerjasama Internasional Depkeu) beliau mengangkat topik Akuntansi Syariah sebagai Sarana untuk Mewujudkan Corporate Governance. Kemudian Bapak Yakub, SE,M.Ak. Dari Ikatan Akuntansi Indonesia Mengangkat topik Aplikasi PSAK Tahun 2007 No. 101-106 sebagai Bentuk Akuntansi Pertanggungjawaban.
Selasa, 24 Maret 2009
Seminar Akuntansi Syariah
Dalam seminar ini sebagai pembicara adalah Bapak H. Charmeida, MA. (Ka. Biro Kerjasama Internasional Depkeu) beliau mengangkat topik Akuntansi Syariah sebagai Sarana untuk Mewujudkan Corporate Governance. Kemudian Bapak Yakub, SE,M.Ak. Dari Ikatan Akuntansi Indonesia Mengangkat topik Aplikasi PSAK Tahun 2007 No. 101-106 sebagai Bentuk Akuntansi Pertanggungjawaban.
Senin, 23 Februari 2009
Pelatihan Pengelolaan Keuangan Secara Syariah dan Konvensional
Pemateri adalah Ibu Lilik Trianah dengan tema: Kiat Perempuan Mengelola Keuangan Keluarga, saya Dade Nurdiniah, dengan tema: Kiat Mengelola Penghasilan Sebagai Pengusaha.", dan Ibu Uun Sunarsih, dengan tema: Pengelolaan Keuangan Secara Syariah.
Peserta yang hadir terdiri dari pengusaha (UKM), guru, dan ibu rumah tangga.
Antusias dari peserta alhamdulillah baik sekali..sehingga banyak pertanyaan yang dilontarkan... Sampai2 pemateri kelabakan menjawabnya...weleh-weleh..mungkin kalo ditanggepin semua gak kelar2 acaranya...he.he..
Insya Alloh akan ada pelatihan lanjutan...Qt akan ada pelatihan lagi melihat peserta yang sangat antusias..dengan mengundang peserta yang lebih banyak lagi...Alhamdulillah STEI mempunyai pakar2 tentang akuntansi konvensional dan syariah...nggak perlu nyari dari luar..
Team solid kita : Pakar Syariah: Ibu Dahlifah,Uun Sunarsih, Erika Amelia dan Ibu Lilik Trianah.dan Team Konvensional: saya Dade Nurdiniah, Nelli Novyarni, Krisnando dan Ali Sepudin. Oiya Ibu Rini Ratnaningsih dan Ibu Siti Almurni berhalangan hadir.
Acara dimulai pukul 08.00 dan selesai pukul 12.30..Alhamdulillah lancar..... I love u my team..Je T'aime.....
Langganan:
Postingan (Atom)